Logo
Fakultas Kedokteran
Universitas Hamzanwadi
Laboratorium & Riset

Lab Farmakologi

Beranda / Laboratorium / Lab Farmakologi
Room Tour

Tentang Laboratorium

Laboratorium Farmakologi yang digunakan mahasiswa untuk mempelajari (melakukan praktikum) dan melakukan penelitian yang terkait dengan fungsi dan proses fisiologis dalam tubuh manusia serta kegiatan praktikum farmakologi (berkaitan dengan uji praklinis efek farmakologi, farmakokinetika suatu obat/ bahan obat, dan efek toksik obat/ bahan obat) dengan menggunakan hewan uji. Laboratorium Farmakologi FK Hamzanwadi memiliki luas ruangan 72 meter persegi, dengan kapasitas 25 orang mahasiswa.

Informasi Lab

Lokasi
Kepala Lab Faelga Sara Rosiana, S.Farm.,M.Biomed.
Status Aktif

Fasilitas & Alat

  • AC
  • Smart TV

Dokumentasi & Galeri

Galeri Utama
Galeri 1
Galeri 2
Galeri 3

*Klik gambar untuk memperbesar